SELAMAT DATANG

selamat datang di blog kami, segala apa yang disajikan di blog ini baik itu berupa tulisan kami sendiri, tulisan seseorang, ataupun kami riview dari beberapa blog lain, semata-mata hanya untuk memperluas informasi dan membantu rekan-rekan yang lain dalam menambah ilmu pengetahuan khususnya di bidang teknologi informasi.

terima kasih atas kunjungannya dan :

S A L A M S U K S E S

Tips Tools Tracking Website dan Blog

Tracking Blog/Web merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk mencari tahu (memonitor) segala kegiatan yang terjadi pada suatu blog atau website. Data-data apa saja yang dapat kita peroleh dari hasil tracking tersebut? dan apa manfaatnya?
Men-track pengunjung artinya mencari tahu informasi dan data seperti :
    1. Bagaimana pengunjung menemukan blog/website anda

    2. Berapa banyak pengunjung yang datang ke blog/website anda setiap hari

    3. Berapa lama mereka browsing di blog/website anda

    4. Halaman mana saja yang mereka kunjungi ketika ada di blog/website anda

Ada banyak tools tracker yang dapat kita gunakan untuk men-track blog atau website kita, ada yang berbayar ada pila yang gratis. Selama ini saya menggunakan 3 (tiga) tools tracker untuk men-track atau memonitor blog-blog saya, ketiga tools tracker tersebut adalah :

  1. Google Analytic (free)
  2. Extrime Tracking (free dan berbayar)
  3. SiteMeter (free dan berbayar)

Ketiga tools tracker di atas tentu memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing, anda bisa memilih salah satu atau ketiga-tiganya. Saya sendiri memilih mencoba ketiga-tiganya, selain untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan masing-masing tools, juga untuk mendapatkan data yang lebih akurat, karena bisa saja setiap tools memberikan data yang berbeda.

Mungkin ada yang mau menambahkan atau memberikan reviewnya dari ketiga tools Tracker di atas? silahkan....!

0 komentar:

Posting Komentar

komentar anda langkah yang baik demi blog ini

Template by : Kendhin x-template.blogspot.com